TERUS BELAJAR, TERUS BERKEMBANG
Proses belajar butuh usaha, tapi C40 dan C70 membuat proses ini jauh lebih mudah. Gitar-gitar indah dengan
playability dan sound yang indah ini akan membuat petikan pertama menyenangkan dan menghibur. Dua gitar ini telah
menjadi gitar pertama oleh ribuan pemula di seluruh dunia. Gitar pertama yang memberi Anda kebebasan untuk mengeluarkan potensi dengan mudah.

FITUR
KUALITAS DAN DAYA TAHAN

KUALITAS DAN DAYA TAHAN
Dibuat dengan detail oleh Yamaha menjadikan gitar-gitar ini elegan dan timeless. C40 dan C70 dibuat dengan senar berkualitas dan finishing kayu yang indah terbuat dari material pilihan.

C40II
C40II adalah salah satu model gitar klasik full-size dari Yamaha yang paling terjangkau dengan kualitas dan tone yang luar biasa. Penawaran terbaik untuk para pemula.
- Yamaha CG Shape
- Spruce Top
- Kualitas Yamaha dengan harga terjangkau
- Back & Side: Meranti
- Tersedia dalam 2 variasi pilihan warna: Natural dan Hitam

C70
C70 adalah salah satu model gitar klasik full-size dari Yamaha yang paling terjangkau, tapi kualitas dan tone-nya luar biasa. Penawaran terbaik untuk pemula.
- Yamaha CG Shape
- Spruce Top
- Kualitas Yamaha dengan harga terjangkau
- Back & Side: Nato
- Tersedia dalam 1 pilihan warna: Natural