Seri FG/FS9 merupakan seri gitar akustik steel-string flagship Yamaha yang dirancang khusus bagi pemain yang mencari karakter suara tradisional dengan proyeksi yang ditingkatkan dan artikulasi yang jelas.
* Spesifikasi dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan. Warna dan finishing yang ditampilkan mungkin berbeda dari produk sebenarnya.